Breaking News

Di Qatar Biaya 3 Hal Ini Di Gratiskan Apa Saja?

Di Qatar Biaya 3 Hal Ini Di Gratiskan Apa Saja?

Qatar adalah negara terkaya di dunia....
Siapa yang gak tahu dengan negara yang satu ini, negara yang kaya raya dari hasil sumber gas nya yang melimpah ruah. Bahkan dari hasil gas alamnya negara ini bisa mensejahtrakan rakyatnya.

Ada beberapa hal yang harus kita ketahui yang membedakan qatar dengan negara lainnya.

Gratis alias gak bayar memang banyak di cari orang,(siapa sih yang gak suka gretongan...!) nah di negara satu ini yaitu qatar ada tiga hal yang di gratiskan bagi rakyatnya, lalu apa saja sih yang di gratiskan di negara kaya raya ini yu simak aja kutipannya...


 1.Bebas pajak
 
Di Qatar Biaya 3 Hal Ini Di Gratiskan Apa Saja?

Pajak adalah salah satu kewajiban bagi negara kita untuk membayarnya.
Lain cerita di negara qatar ini rakyat di bebaskan membayar pajak,dan sebagai gantinya setiap orang yang bekerja di qatar mesti menyetorkan 5% penghasilan untuk jaminan sosial.

 
2.Bebas biaya pendidikan

Di Qatar Biaya 3 Hal Ini Di Gratiskan Apa Saja?
Di negara qatar ini rakyat gak perlu bingung mikirin biaya pendidikan, karena di negara qatar ini semua biaya pendidikan gratis.
Wah.... Wah.... Wah.... andai saja di negara kita ini pendidikan gratis mungkin gak ada lagi cerita anak putus sekolah.
Dan gak ada lagi cerita orang tua mengadaikan barang buat daptar sekolah...... Wkkwkwk

 
3.Listrik gratis
 
Di Qatar Biaya 3 Hal Ini Di Gratiskan Apa Saja?

Listrik adalah kebutuhan pokok bagi setiap orang, jaman sekarang semua serba pake listrik.
Di negara qatar ini listrik gak harus bayar alias gratis....

Tidak ada komentar